Dalam Rangka Milad ke-34 RS Nirmala Suri Gelar Donor DarahInformasi·7 March 2023 Dalam rangka Milad ke -34 Civitas Hospitalia RS Nirmala Suri menggelar kegiatan Donor Darah. Kegiatan ini menggandeng PMI Sukoharjo dan dilaksanakan pada hari Selasa, 14 Maret 2023 jam 08.00-10.00 di Aula lantai 2 RS Nirmala Suri Sukoharjo. Kegiatan ini terbuka untuk umum, jadi bagi Anda yang berminat mendonorkan darah anda langsung bisa mengisi link pendaftaran atau menghubungi Humas di 0857-2688-8831. Salam Sehat Selalu. Share this Facebook Twitter Google+Buffer